Alhamdulillah, kami mengucapkan jazaakumullahu khairan katsiran kepada para donatur atas donasi yang diberikan dalam program ini. Sebagai bentuk rasa syukur dan transparansi dalam pengelolaan keuangan ini, berikut kami sampaikan laporan pengelolaan dana bantuan biaya pendidikan bagi santri yatim dan dhua'fa :